Alasan Honda Vario 125 Terbaru Tidak Pakai Rangka eSAF, Ini Penjelasan Resmi AHM
KabaRakyat.web.id - Honda resmi luncurkan All New Vario 125 pada Desember 2025. Model facelift ini bawa ubahan desain signifikan tapi tetap setia dengan rangka lama. Rangka underbone tubular (pipe frame) masih digunakan. Tidak beralih ke enhanced Smart Architecture Frame (eSAF) seperti Vario 16…